Kepiting adalah salah satu binatang yang umum-nya hidup di lautan, tetapi ada juga kepiting yang hidup di air tawar yang sering di sebut dengan yuyu, kepiting memiliki beberapa manfaat untuk kesehatan tubuh, saat ini di indonesia sudah banyak beberapa macam olahan kepiting yang memiliki citarasa yang sangat enak, dan bisa di bilang cara memasak-nya juga cukup mudah, nah kali ini kami akan berbagi resep kepiting yang rasa-nya tidak kalah enak dengan olahan kepiting lain-nya, dan cara memasak-nya pun sangat mudah dan sederhana, karena bahan-bahan yang di gunakan-nya pun sangat sederhana sehingga anda mudah mendapatkan-nya di pasaran.
Nah pastinya anda ingin tahu-kan dengan resep kepiting yang saya bagikan kali ini ? pada kesempatan kali ini saya akan berbagi resep "Kepiting Rebus" yang sangat enak serta lezat, mungkin saat ini sudah banyak pedagang yang menjajah-kan kepiting rebus dengan harga yang cukup mahal, nah alangkah lebih baik-nya lagi anda membuat-nya sendiri karena dengan itu anda akan mendapat-kan citarasa yang lebih enak dan juga lezat, tentunya anda bisa membuat-nya dengan porsi yang lebih besar lagi, dengan harga yang cukup terjangkau, nah pasti anda ingin mencoba membuat-nya sendiri-kan ? kali ini anda gak perlu khawatir dan bingung-bingung dengan resep dan juga cara membuat-nya, karena kami akan berbagi serta menguraikan resep beserta cara membuat-nya, dan di bawah ini adalah uraian-nya.
Bahan-bahan untuk membuat kepiting rebus :
- Siapkan kepiting sebanyak 250 gr yang masih segar
- Siapkan merica bubuk sekitar 1 sdt
- Siapkan garam sekitar 1 sdt
- Siapkan minyak goreng sekitar 1 sdm
- Siapkan jahe sekitar 1 ruas jari (yang masih segar)
- Siapkan cuka sekitar 1 sdt
- Siapkan kaldu ayam sekitar 1 gelas (cangkir)
- Siapkan tepung terigu sekitar 1 sdt
- Siapkan jamur sekitar 250 gr (yang masih segar)
Cara memasak kepiting rebus yang enak :
1. Bersihkan kepiting (rajungan), kemudian ambil bagian daging-nya saja.
2. Potong-potong tipis jamur, kemudian di cuci serta di keringkan.
3. Didihkan kaldu ayam, kemudian masukan jamur, serta garam, msak hingga jamur berubah warna, setelah itu di angkat.
4. Panaskan wajan, tuangkan minyak goreng (pansakan), setelah minyak goreng panas tumis jahe yang sudah di iris-iris, kemudian masukan uga daging kepiting, lalu aduk-aduk sekitar 2 sampai 3 menit, setelah itu sembari di aduk-aduk tuangkan cuka dan tambahkan juga jamur yang sudah di keringkan tadi. aduk-aduk lagi hingga merata.
5. Tuangkan tepung terigu yang sudah di larutkan bersam sedikit air.
6. Terakhir angkat, serta sajikan selagi masih panas, (jika anda suka dengan merica, anda bisa menambah-kan merica).
Gimana mudah bukan membuat, serta mengolah kepiting rebus yang enak ini ? kepiting rebus ini sangat cocok bila di sajikan dengan nasi putih yang pulen, serta masih hangat, apalagi kalau menyantap-nya bersama keluarga besar anda, di jamin deh rasa-nya akan lebih nikmat lagi. Sedikit pemberitahuan bahwa menyantap kepiting rebus ini tidak boleh di sertai dengan menyantap daging kambing, serta meminum minuman yang berbahan dasar teh, itu akan mempengaruhi buruk pada pencernaan anda. Nah hanya sekian resep, serta tips memasak kepiting rebus dari kami, selamat untuk mencoba.
0 Komentar untuk "Cara memasak kepiting rebus yang enak"